Uncategorized

Cristiano Ronaldo Jadi Harapan Portugal Demi Piala Dunia 2022

Cristiano Ronaldo Jadi Harapan Portugal Demi Piala Dunia 2022

Cristiano Ronaldo Jadi Harapan Portugal Demi Piala Dunia 2022Portugal terancam gagal melaju ke Piala Dunia 2022. Penampilan buruk sepanjang Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa menyeret mereka ke play-off dan bisa saja saling bunuh dengan Italia di fase ini.

Portugal akan bersua Turki dalam semifinal play-off Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa, Jumat (25/3/2022) dini hari. Mereka wajib meraih kemenangan, agar bisa melaju ke final dan memperebutkan tiket Piala Dunia 2022.

Ronaldo tetap di gaungkan sebagai salah satu pemain yang akan jadi andalan Seleccao das Quinas di play-off. Di tangannya, nasib Portugal menuju Piala Dunia 2022 di tentukan.

1. Fernando Santos percaya pada Cristiano Ronaldo

Cristiano Ronaldo Jadi Harapan Portugal Demi Piala Dunia 2022Pelatih Portugal, Fernando Santos, menaruh kepercayaan besar pada Ronaldo untuk membawa Portugal lolos ke Piala Dunia 2022. Apalagi, sepanjang musim 2021/22, penampilan Ronaldo di Manchester United masih menjanjikan.

“Kami ingin ada di Piala Dunia, itu tujuan utamanya. Hanya itu yang akan jadi fokus kami saat ini. Yang lain tidaklah penting. Saya yakin, Ronaldo akan mampu membawa tim mewujudkan itu,” ujar Santos, di lansir Marca.

2. Ronaldo tak sendiri

Cristiano Ronaldo Jadi Harapan Portugal Demi Piala Dunia 2022Ronaldo tidak akan sendiri di play-off Piala Dunia 2022. Dia bakal sejumlah bintang Portugal demi bisa melaju ke Qatar. Ada Bruno Fernandes, Bernardo Silva, dan Diogo Jota, yang siap membantu Ronaldo.

Bukan cuma itu, Portugal juga akan mengandalkan sederet pemain senior seperti Pepe, Joao Moutinho, Joao Cancelo, dan Ruben Neves. Kolektivitas harus di tonjolkan oleh Portugal agar bisa menyegel tiket ke Piala Dunia 2022.

3. Performa Cristiano Ronaldo tidak menjanjikan

Cristiano Ronaldo Jadi Harapan Portugal Demi Piala Dunia 2022Ronaldo memang masih luar biasa di level klub. Bersama MU, dia sukses membukukan 18 gol dari 33 laga di semua kompetisi. Akan tetapi, di level Timnas, dia masih meragukan.

Selama fase grup Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa, Ronaldo minim gol bersama Portugal. Tercatat, dia hanya mencetak enam gol dari tujuh laga yang di lakoni. Akankah di momen penting nanti, Ronaldo muncul sebagai penentu?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *